Cara menyembuhkan sakit gigi dengan getah jarak

Untuk mengobati sakit gigi, berbagai obat bisa dengan mudah kita dapatkan di pasaran baik di warung obat maupun di toko-toko obat juga apotek dengan segala macam merek. Akan tetapi, biarpun sudah banyak tersedia obat-obatan yang bisa menyembuhkan sakit gigi, di beberapa tempat dan juga beberapa orang lebih memilih obat alami. Salah satu pengobatan alami yang banyak orang lakukan salah satunya dengan menggunakan getah jarak pagar.

Cara menyembuhkan sakit gigi dengan getah jarak

Dikarenakan karena takut untuk ke dokter atau pun lebih menghemat biaya, terkadang pemakaian obat alami lebih mereka pilih ketimbang harus menggunakan obat dan pengobatan moderen. Di samping itu, dikarenakan tempat yang terpencil yang jauh dari klinik dan dokter, menjadi alasan masyarakat untuk enggan pergi melakukan pengobatan sakit gigi ke dokter atau klinik.

Apabila anda sedang mencari artikel tentang obat alami untuk menyembuhkan sakit gigi, mungkin anda juga merupakan salah satu bagian dari masyarakat yang memang takut dengan pengobatan dokter. Walaupun secara klinis pengobatan alami bisa di gunakan dan juga dapat menyembuhkan, namun alangkah baiknya apabila anda menggunakan obat buatan pabrik yang memang sudah di uji coba dan memenuhi standar sehingga dosisnya akan lebih tepat.

Cara mengobati sakit gigi dengan getah jarak

Salah satu obat alami yang bisa di gunakan untuk meredakan sakit gigi yang bisa anda gunakan yaitu dengan menggunakan getah jarak. Memang pengobatan dengan getah jarak sudah di lakukan sejak turun-temurun, karena salah satu bahan alami ini memang telah terbukti ampuh untuk mengobati sakit gigi.

Cara menyembuhkan sakit gigi dengan getah jarak



Getah jarak memiliki nama ilmiah Jatropha curcas, yang arti dalam bahasa Yunani yaitu terdiri dari dua kata. Jatros artinya dokter, sedangkan thrope artinya makanan atau nutrisi. Maka dapat dikatakan kalau jatropha curcas artinya adalah tanaman obat. Tanaman jarak yang bisa di manfaatkan untuk mengobati sakit gigi adalah getahnya. Sedangkan caranya yaitu dengan meneteskan getahnya kedalam lubang gigi yang sedang sakit sebanyak 1 hingga 2 tetes saja. Penggunaannya adalah dengan meneteskanya secara langsung ke dalam lobang gigi, caranya anda dapat memetik batang daun jarak, kemudian batang jarak akan mengeluarkan getahnya. Nah, getah yang keluar dari batang daun jarak inilah yang kita manfaatkan untuk mengobati sakit gigi.. Dan getah jarak ini sudah di uji secara klinis sebagai obat alami yang baik untuk meredakan nyeri pada gigi yang sakit.


Walaupun getah jarak memiliki khasiat yang baik untuk mengobati sakit gigi, namun kita juga harus berhati-hati karena getah jarak mengandung zat tajam. Sehingga apabila terkena kulit luar akan dapat menyebabkan iritasi maupun gatal. Oleh karena itu penggunaan obat alami ini harus dengan cara hati-hati jangan sampai terkena kulit pipi maupun bibir anda.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara menyembuhkan sakit gigi dengan getah jarak"

Post a Comment